Lowongan Kerja Yogyakarta PT. Teknologi Kode Indonesia April 2014 - PT. Teknologi Kode Indonesia ( T’Lab ) adalah sebuah perusahaan yang bergerak di bidang informasi dan teknologi perusahaan yang bergerak di bidang informasi dan teknologi dengan memanfaatkan Open Source sebagai core bisnis berada di Yogyakarta. Untuk mengembangkan bisnisnya dan perusahaan saat ini T'lab sedang membuka
lowongan kerja dan kesempatan kepada anda bergabung untuk menempati beberapa posisi sebagai berikut:
Web Tester
Dengan Syarat umum :
- Pria / Wanita usia maksimal 27 tahun
- Dapat mengunakan Operation System berbasis OpenSource
- Jujur, teliti, kreatif dan tahan terhadap tekanan deadline yang tinggi
- Menjunjung tinggi loyalitas, totalitas, orisinalitas dan profesionalisme
- Mampu bekerja dalam teamwork
- Memiliki kepribadian yang sopan, disiplin, kreatif dan memiliki semangat kerja yang baik
- Taat beragama, murah senyum
Dengan Syarat Khusus :
Tester :
- Lulusan S1 jurusan Teknik Informatika atau yang berhubungan
- Familiar dengan PHP dan bahasa pemrograman Laravel.
- Memiliki kemampuan berbahasa Inggris, baik dalam verbal dan tertulis.
- Mampu bekerja secara mandiri dan dalam lingkungan tim.
- Memiliki kemampuan Analytical, sistematis, dan berorganisasi dengan orang lain.
- Fresh graduate dipersilahkan untuk melamar.
System Analist
Dengan Syarat umum :
- Pria / Wanita usia maksimal 27 tahun
- Dapat mengunakan Operation System berbasis OpenSource
- Jujur, teliti, kreatif dan tahan terhadap tekanan deadline yang tinggi
- Menjunjung tinggi loyalitas, totalitas, orisinalitas dan profesionalisme
- Mampu bekerja dalam teamwork
- Memiliki kepribadian yang sopan, disiplin, kreatif dan memiliki semangat kerja yang baik
- Taat beragama, murah senyum
Dengan Syarat Khusus :
System Analyst :
- 2 + tahun pengalaman dalam siklus pengembangan perangkat lunak
- Menunjukkan komunikasi yang efektif dengan Sistem Bisnis-pengguna akhir dan memiliki pemahaman dasar tentang proses bisnis
- Menunjukkan kemampuan untuk bekerja dengan sukses secara individu dan dalam lingkungan tim
- Menunjukkan pemecahan masalah dan pemecahan masalah keterampilan
- Kemampuan untuk mengelola beberapa tugas di tangan dan memahami prioritas
- Pengetahuan teknis yang kuat pada SQL
Apabila anda memenuhi persyaratan dan tertarik dengan
lowongan diatas silahkan kirimkan lamaran anda ke alamat:
mail@tlab.co.id
Demikianlah Informasi
Lowongan Kerja Yogyakarta PT. Teknologi Kode Indonesia April 2014, apabila anda ingin mengetahui lowongan kerja dan beasiswa terbaru lainnya silahkan ikuti update infonya di
KerjaBe.blogspot.com.
Mungkin teman anda membutuhkan Informasi
Lowongan Kerja Yogyakarta PT. Teknologi Kode Indonesia April 2014 ini.
Bagikan dengan klik tombol "G+ , Like, Share dan Tweet" dibawah ini ya.